DIALEKSIS.COM | Opini - Permasalahan peredaran dan penyalahgunaan Narkoba di Indonesia sudah sangat mengkhawatirkan. Berdasarkan data Indonesia Drugs Report 2022 Pusat Penelitian Data dan Informasi BNN terdapat 4,8 juta penduduk Indonesia yang mengkonsumsi Narkoba dan 8.002 kawasan rawan narkoba.
DIALEKSIS.COM | Aceh - Calon pengantin di Aceh akan dibebankan tambahan syarat baru ketika nanti hendak mengurus pernikahan ke Kantor urusan Agama (KUA). Syarat tambahan tersebut adalah surat keterangan bebas narkoba.
Tapi jangan khawatir dulu, bagi Anda yang pernah mengonsumsi narkoba, Anda masih punya kesempatan buat nikah kok. Simak ini baik-baik semoga Anda bisa menikah dengan lancar.